Nadzrizal Habib ini adalah Ketua Umum Jabar Bergerak Zillenial, organisasi yang mewadahi para Gen Z di Jawa Barat yang peduli sama isu-isu kemanusiaan, sosial dan pendidikan.
Di usianya yang masih muda Izal, sapaan akrabnya, memilih untuk terjun langsung bersama JBZ dalam aksi kemanusiaan. Izal cerita banyak awal mula JBZ terbentuk sampai sekarang sudah ada di 24 kota dan kabupaten.
Dari JBZ Izal banyak belajar dan dapat banyak pengalaman mengesankan. Izal beberapa kali bilang tentang berbagi, dari berbagi ini dia jadi bisa menempatkan diri dan membangun empati.
Lalu gimana selanjutnya cerita Izal bersama JBZ? Yuk simak selengkapnya.
#LihatLebihDekat
#BeritaBaikid
Editor : Nadiana Tsamratul Fuadah