TemanBaik, pernah mendengar istilah Ikigai? Ikigai ini adalah suatu konsep kebahagiaan dan kesejahteraan dalam hidup yang berasal dari negeri sakura, Jepang.