• Jumat, 27 Januari 2023

Hi-Pot, Solusi Bertani Canggih di Lahan yang Sempit

- Minggu, 23 Oktober 2022 | 11:20 WIB
Hi-Pot, Hidroponik Multifungsi Berbasis IoT Besutan Mahasiswa ITS. (Dok. Humas ITS)

Para inisiator Hi-Pot. Abdul Rohid, Dewi Sugiharti, Diani Fitriani, Djody Rizky saat mempresentasikan karya inovasinya. (Dok. Humas ITS)

Dalam prosesnya, alat ini akan mengalirkan air dan nutrisi dengan kontroling otomatis sesuai syarat tumbuh optimal jenis tanaman yang dipilih menggunakan aktuator berupa pompa dan servo. 

Keunggulan Hi-pot dari alat sejenis yang sudah ada sebelumnya berada pada pengoptimalan sistem alat dengan desain yang tidak bertumpuk sehingga dapat mengoptimalkan pencahayaan tanaman hidroponik.

“Konsistensi jarak tanaman di sini juga dipertimbangkan untuk mengakomodasi pertumbuhan tanamannya,” ujarnya.

Baca Juga: Indonesia Kembali Dinobatkan Jadi Negara Paling Dermawan di Dunia

Gagasan ini juga telah mendapat apresiasi skala nasional. Mereka berhasil meraih juara kedua pada Lomba Karya Tulis Ilmiah Agrocompetition yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Agronomi Fakultas Pertanian IPB, beberapa waktu lalu.

Sebagai pamungkas, Rohid berharap inovasi ini dapat terus dikembangkan dan dapat diimplementasikan untuk membantu para petani hidroponik sehingga dapat mewujudkan ketahanan pangan Indonesia.

“Dengan inovasi ini semoga smart and sustainable farming di Indonesia juga dapat tercapai,” tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Marshal Deru Bumi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Tim Gryffindor ITS Sulap Bambu Jadi Bahan Bakar PLTU

Minggu, 25 Desember 2022 | 11:30 WIB

SMART, Inovasi Pelacak Energi Surya Buatan Mahasiswa UI

Selasa, 29 November 2022 | 12:00 WIB
X